Pelatihan dan pembangunan sistem informasi manajemen pelaporan kerusakan sarana dan prasarana dan pendataan aset di RSJ Provinsi Bangka Belitung

Riki Afriansyah, M Setya Pratama, Embun Ventani

Submitted : 2022-08-13, Published : 2023-01-01.

Abstract

Pembangunan Sistem informasi pelaporan kerusakan sarana dan prasarana serta pendataan aset dapat memudahankan staff dalam membuat pelaporan untuk akreditasi RSJ Provinsi Bangka Belitung. Selain itu dengan penerapan sistem informasi maka waktu penanganan perbaikan kerusakan lebih cepat dibandingkan pelaporan dengan cara tradisional karena teknisi menerima notifikasi secara langsung apabila adanya informasi kerusakan sarana dan prasarana serta pelapor dan pimpinan dapat memonitoring progres perbaikan yang dilakukan oleh teknisi unit instalasi pemeliharaan sarana rumah sakit (IPSRS). Pada saat pelatihan penggunaan sistem informasi diperoleh bahwa seluruh staff di RSJ Provinsi Bangka Belitung dapat mengggunakan sistem ini dengan baik dan mudah sesuai dengan hak akses pengguna sistem. Selain itu terdapat fitur pendataan aset yang dapat membantu staff bmn dan ipsrs dalam melakukan pelaporan dan pencarian data aset. Pelatihan penggunaan sistem informasi dilakukan selama lima hari kerja dengan hak akses sebagai admin ipsrs, teknisi, pegawai/pelapor, dan staff bmn.

Keywords

Sistem Informasi;IPSRS;Aset; Pelaporan;Akreditasi

References

S.D. Nasution, Suginam, and M. Mesran. "Pelatihan Penggunaan Sistem Informasi Keuangan Sekolah Muhammadiyah (SIKeSMu) Pada Majelis Pendidikan Dasar Dan Menengah Muhammadiyah Kota Medan", In Journal of Social Responsibility Projects by Higher Education Forum, vol. 2, no.1, p. 29-42, 2021.

M. P. Setiawan and F. Masya, "Analisa Perancangan Sistem Informasi pelaporan fasilitas Umum Dan informasi pembuatan E-KTP Untuk Masyarakat," Rabit: Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi Univrab, vol. 5, no. 1, p. 1-8, 2020 doi : 10.36341/rabit.v5i1.810

A. Yani, Ratnawati, M. Yusuf, "Pelatihan Penggunaan Software Autocad Untuk Meningkatan Kompetensi Siswa-Siswi Smk Rigomasi Bontang", BERDAYA: Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Kepada Masyarakat, vol.2, no.2, p. 61-68, 2020 doi : 10.36407/berdaya.v2i2.169

R. Rusmi, T. A. Sundara, and A. Afrinaldi, "Sistem Informasi pelaporan Kerusakan Sarana Dan Prasarana Pada Asrama mahasiswa universitas andalas Padang," Indonesian Journal of Computer Science, vol. 8, no. 1, p. 78-90, 2019 doi : 10.33022/ijcs.v8i1.162

M. A. Lubis, "Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Pemeliharaan Peralatan Dan Mesin kantor Pada Efisiensi," Edik Informatika, vol. 3, no. 1, p. 8-17, 2017 doi : 10.22202/ei.2016.v3i1.1513

ANISYA, "Pembangunan Sistem Pelaporan Kerusakan Bangunan Berbasis web," Jurnal TeknoIf, vol. 7, no. 1, p. 1-10, 2019 doi : 10.21063/jtif.2019.V7.1.1-10

N. Sahrun, "Sistem Informasi Manajemen Aset Perusahaan Listrik negara (PLN) berbasis web pada rayon Kuala Enok Kabupaten Indragiri Hilir," INTEGER: Journal of Information Technology, vol. 3, no. 2, 2018 doi : 10.31284/j.integer.2018.v3i2.134

A. Solikhin and Berliana Kusuma Riasti, "Pembangunan Sistem Informasi Inventarisasi Sekolah Pada Dinas Pendidikan Kabupaten Rembang Berbasis Web," Indonesian Journal of Networking and Security (IJNS), vol.2, no.2, 2013.

N. Mulyana, A. Sulistyanto, and V. Yasin, "Perancangan Sistem informasi pengelolaan aset it berbasis web pada PT Mandiri AXA General insurance," Jurnal Manajamen Informatika Jayakarta, vol. 1, no. 3, p. 243, 2021 doi : 10.52362/jmijayakarta.v1i3.498

Suryani Dewi, Linda Miftahul Jannah, and Yuwan Jumaryadi, "Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Aset Tetap Pada Pt. Metis Teknologi Corporindo," JUST IT: Jurnal Sistem Informasi, Teknologi Informasi dan Komputer, vol. 9, no.1, p. 81-91, 2018.

N. Oktaviani, I. M. Widiarta, and Nurlaily, "Sistem Informasi Inventaris Barang Berbasis web pada SMP negeri 1 buer," Jurnal Informatika, Teknologi dan Sains, vol. 1, no. 2, p. 160-168, 2019 doi : 10.51401/jinteks.v1i2.422

Sagi Al Amin, and Joni Devitra, "Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang Pada Kantor Kecamatan Tebo Ilir," Jurnal Manajemen Sistem Informasi, vol.6, no.2, p. 176-187, 2021.

N. Latif and R. Arifin, "Sistem Informasi pencatatan Inventaris Barang Pada badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kab. Sorong Selatan," Inspiration: Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi, vol. 11, no. 2, p. 135, 2021 doi : 10.35585/inspir.v11i2.2637

M. Usnaini, V. Yasin, and A. Z. Sianipar, "Perancangan Sistem informasi inventarisasi Aset Berbasis web Menggunakan Metode Waterfall," Jurnal Manajamen Informatika Jayakarta, vol. 1, no. 1, p. 36, 2021 doi : 10.52362/jmijayakarta.v1i1.415

N. Mulyana, A. Sulistyanto, and V. Yasin, "Perancangan Sistem informasi pengelolaan aset it berbasis web pada PT Mandiri AXA General insurance," Jurnal Manajamen Informatika Jayakarta, vol. 1, no. 3, p. 243, 2021 doi : 10.52362/jmijayakarta.v1i3.498

M. Ridwan, M. Muhammad, and S. Ramadhani, "Rancangan Sistem informasi Manajemen Aset Di pt. Sentral tukang Indonesia," Jurnal CoreIT: Jurnal Hasil Penelitian Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, vol. 3, no. 2, p. 47, 2018 doi : 10.24014/coreit.v3i2.4415

A. Saifullah, B. Rifai, and V. Triantori, "Perancangan Sistem informasi Layanan Pelaporan Kerusakan Mesin Electronic Data Capture," Jurnal Infortech, vol. 1, no. 2, p. 41-47, 2020 doi : 10.31294/infortech.v1i2.7070

Article Metrics

Abstract view: 348 times
Download     : 155   times Download     : 73   times

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.