Pendampingan desa wisata Bukit Roso Wulan dalam implementasi promosi on line berbasis facebook berbentuk video
Submitted : 2021-07-13, Published : 2022-07-01.
Abstract
Kegiatan Bisnis/Industri Wisata merupakan kegiatan yang cukup kompleks dan harus terintegrasi dari seluruh komponen yang ada. Kegiatan Promosi merupakan salah satu komponen yang cukup penting dalam Industri Wisata. Facebook merupakan sarana/media sosial untuk komunikasi antar manusia, dan media sosial ini dapat digunakan untuk sarana promosi yang efektif dan efisien untuk mengenalkan obyek wisata “Bukit Roso Wulan”. Untuk mengemas konten promosi wisata sehingga menarik bagi pengunjung, perlu dibuatkan promosi dalam bentuk video. Mengingat keterbatasn SDM yang ada penting dilakukan pelatihan dan pendampingan desa wisata “Bukit Roso Wulan”, sehingga menjadi tujuan wisata yang menarik bagi seluruh masyarakat. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini diharapkan dapat mengaplikasikan konsep industri wisata di Desa Turunan, Girisuko, Panggang, Kabupaten Gunungkidul. Kegiatan selama PKM berlangsung dapat di lihat di Youtube ITDA dengan Link : https://youtu.be/1-YZhsyBmAA
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
BPS Kabupaten Gunungkidul, "Kabupaten Gunungkidul Dalam Angka 2022." ISSN: 0215-523, 2022
A.N. Wogo, "Penggunaan Instagram Dan Facebook Sebagai Media Promosi Untuk Meningkatkan Minat Beli Konsumen Di Toko Sahabat Ponsel Duta Mall Banjarmasin." Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Jurusan Ilmu Komunikasi, Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Albanjari, Banjarmasin, http://eprints.uniska-bjm.ac.id, 2020.
S. Nurhasanah, M. Kamil, and A. Saepudin, "Pelatihan Pendamping Sosial Dalam Meningkatkan Kemampuan Fasilitasi Program Kelompok Usaha Bersama," J. Ilmu Pendidik., p. 11.
D. Nugrahenny, H. Wintolo, A. Kusumaningrum, S. Sudaryanto, and H. Sajati, "Pendampingan Pengenalan Metode Pengetikan Cepat Menggunakan Microsoft Word Bagi Siswa Kelas 5 SD IT Salsabila Al Muthi'in Yogyakarta," KACANEGARA J. Pengabdi. Pada Masy., vol. 2, no. 1, p. 21, Feb. 2019, doi: 10.28989/kacanegara.v2i1.406
M. Oktavia, "Pengembangan wilayah berbasis agroindustri di kabupaten Sumenep," p. 6.
I.N. Hakim, "Pemanfaatan Konten Live Streaming Video Dalam Mempromosikan Event Pariwisata Indonesia." Prosiding Seminar Nasional Pariwisata Dalam Pusaran Gelombang Revolusi 4.0, ISBN-978-602-294-319-8, p.8-20, Oct.2018
A.H. Farhani, "Potensi Obyek Wisata Pantai Di Kabupaten Gunung Kidul Yogyakarta", Fakultas Sastra Dan Seni Rupa, Universitas Sebelas Maret Surakarta, 2008.
Yakkum, "Sinergi Pelayanan Emergency Rehabilitasi Dan Pengembangan Masyarakat Untuk Pembangunan Berkelanjutan Di Indonesia, Menjadi Yang Terbaik Untuk Rakyat Dan Memperkuat Pengaruh Kebijakan Publik Yang Berkeadilan", Laporan Tahunan Bidang Ekstramurral, 2012.
L. Agustina, "VIRALITAS KONTEN DI MEDIA SOSIAL," vol. 1, no. 2, p. 13, 2020.
A. W. Purbohastuti, "EFEKTIVITAS MEDIA SOSIAL SEBAGAI MEDIA PROMOSI," Tirtayasa Ekon., vol. 12, no. 2, p. 212, Oct. 2017, doi: 10.35448/jte.v12i2.4456
Andriani. R. & Fatimah R., "Strategi Experiential Marketing Sebagai Metode Pendekatan Dalam Meningkatkan Revisit Intention Wisatawan Sabda Alam Garut", Jurnal Kajian Ilmiah Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, Volume 18, No. 3, September 2018, p-ISSN 1410-9794 e-ISSN 2597-792X , p. 206-214, 2018, doi :10.31599/jki.v18i3.287
Article Metrics
Abstract view: 307 timesDownload  : 149 times
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Refbacks
- There are currently no refbacks.